Featured
Tampunglah Air Sebelum Jam Puncak..

Sobat Tika
.
Kebutuhan air memang menjadi bagian yang tak terpisahkan bagi masyarakat. Sehingga perlu adanya langkah-langkah tepat untuk bisa mengatasi gangguan pasokan karena kendala teknis di lapangan.
.
Maka dari itu, Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor mengimbau kepada masyarakat agar selalu siap menampung air saat diluar jam puncak
.
Yang dimaksud jam puncak adalah waktu dimana sebagian besar pelanggan menggunakan air dalam waktu yang bersamaan. Sekitar pukul 04.00-10.00 WIB dan pukul 15.30-19.00 WIB.
.
Selain itu, diimbau pula untuk memiliki simpanan air ketika supply air turun karena perbaikan pipa bocor dan sebagainya. Karena dalam pelaksanan perbaikan pipa yang bocor, aliran air akan dimatikan sementara.
.
Pelanggan disarankan pula untuk selalu membersihkan tempat menampung air. Seperti bak mandi, bak air, toren, dan lain sebagainya.
.
#jampuncak #edukasi #hariair #hariair2021 #tirtapakuan #perumdatirtapakuan #ikhtiaruntukkotabogor #hutke44 #hut44
-
Berita Terbaru4 minggu ago
DPC PPP Kota Bogor Gelar Buka Puasa Bersama dan Konsolidasi Kader
-
Berita Terbaru1 minggu ago
Jelang Musim Kemarau, Hanif Faisol Ajak Pelaku Industri Bahas Pengelolaan Lingkungan
-
Berita Terbaru4 minggu ago
Komisi IV Bahas Isu Ketenagakerjaan dan Pengangguran
-
Berita Terbaru2 minggu ago
Polisi Ungkap Pembunuhan di Tanah Sareal, Bermula Cekcok Saat Cuci Piring
Login dulu untuk mengirim komen Login