Berita Terbaru
Direksi Perumda Tirta Pakuan Pastikan Pasokan Air Ke Reservoir Pajajaran Lancar
Bogor – Direksi beserta jajaran teknik telah melakukan penelusuran jalur pipa yang menghubungkan IPA Dekeng hingga Reservoir Padjajaran, Rabu (14/10).
Penelusuran jalur dimulai dari Jl Ciburial (Pulo Armin), Jl Sukamulya, Komplek Montecarlo hingga berakhir di lokasi IPA Dekeng.
Direktur Utama Tirta Pakuan, Rino Indira langsung memberikan pengarahan kepada jajaran teknik agar dapat menjaga ketersediaan air dan menambah pasokan air ke Reservoir Padjajaran. (redaksi)
-
Berita Populer1 minggu agoKLH Perkuat Kolaborasi dengan Masyarakat Sipil Hadapi Perubahan Iklim
-
Berita Populer4 minggu agoSemangat Hari Sumpah Pemuda, Hanif Faisol Dorong Gerakan Pemulihan Ekosistem Ciliwung
-
Berita Terbaru4 minggu agoRatusan Siswa SMK dan PKBM Bakti Nusa Gelar Kemah Sumpah Pemuda di Sukamantri
-
Berita Populer2 minggu agoCOP30 Resmi Dibuka, Indonesia Ajak Dunia Bersatu Hadapi Krisis Iklim Global

Login dulu untuk mengirim komen Login