Connect with us

Budaya

Ridwan Kamil, Alun-Alun Kota Bogor Sebagai Ruang Keluarga

Published

on

Kota Bogor – Kota Bogor kini memiliki alun-alun yang diresmikan oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil didampingi Walikota Bogor Bima Arya. Acara peresmian Alun-alun kota Bogor juga dihadiri Direktur Utama Perumda Tirta Pakuan Rino Indira, Jumat (17/12).
Gubernur Jabar Ridwan Kamil dalam sambutannya mengatakan “Esensi Alun-alun adalah ruang keluarga bagi warga Bogor. Alun-alun juga sebagai ruang demokrasi untuk siapa saja tanpa ada batasan sehingga mengrkpresikan ruang bersama.”
Sementara itu, Walikota Bogor Bima Arya mengatakan, acara peresmian ini mengabungkan kembali dua tempat yang terpisah seabad lalu yaitu stasiun Bogor dan Taman Wilhelmina yang sekarang dinamakan Alun-alun kota bogor, peresmian ini juga sebagai ikhtiar untuk membangun kebersamaan warga dan untuk membangun peradaban kota. (redaksi)

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

Login dulu untuk mengirim komen Login

kasih komen

Trending

Berita Online paling Hade, Aktual dan Terpercaya.
Redaksi Perumahan Bogor Park Blok D 12 Pamoyanan Kota Bogor
Inquiry: bogorhdnews@gmail.com WA: 0818486109
Copyright © 2022 BogorHDNews.com. Theme by genbu.