BOGOR – Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kota Bogor terus mengintensifkan pembahasan perubahan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2025 bersama Pemerintah Kota Bogor....
BOGOR – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bogor tengah membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Usul Prakarsa tentang Pelindungan dan Pengembangan Ekonomi Kreatif. Regulasi ini diharapkan...
BOGOR – DPRD Kota Bogor bersama Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopimda) Kota Bogor membahas penguatan koperasi sebagai pilar ekonomi kerakyatan dalam audiensi yang digelar pada Selasa...
BOGOR – DPRD Kota Bogor menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Perseroan Terbatas Bank Perekonomian Rakyat (BPR) Bank Kota Bogor menjadi Peraturan Daerah (Perda). Persetujuan ini...
BOGOR – Dalam merayakan Hari Jadi Bogor (HJB) ke-543 DPRD Kota Bogor menggelar rapat paripurna, Selasa (3/6/2025), sebagai bentuk penghormatan kepada Sri Baginda Prabu Siliwangi yang...
BOGOR – Wakil Ketua II DPRD Kota Bogor, Zenal Abidin, mengapresiasi inovasi pelayanan paspor simpatik yang digelar Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Bogor bekerja sama...
BOGOR – Komisi I DPRD Kota Bogor melakukan kunjungan lapangan ke Kantor Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kota Bogor pada Senin (26/5/2025). Kegiatan ini merupakan...
BOGOR – Pemerintah Kota (Pemkot) dan DPRD Kota Bogor menyerahkan bantuan sebanyak 65 unit kursi roda kepada warga di Balaikota Bogor pada Sabtu (24/5/2025). Penyerahan ini...
BOGOR – Pemerintah Kota Bogor saat ini tengah mengkaji ulang wacana pelaksanaan car free day (CFD). Menanggapi hal tersebut, Wakil Ketua II DPRD Kota Bogor, Zenal...
BOGOR – DPRD Kota Bogor resmi mengeluarkan rekomendasi terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Bogor tahun anggaran 2024. Hal tersebut disampaikan pada rapat paripurna yang...